Resep Kue Havermout
Ingin membuat sajian nikmat kue yang lezat? Kue havermout bisa mnjadi pilihan, apalagi dengan cara mudah membuatnya dari resep kue havermout bisa menjadi pilihan para Bunda untuk mencobanya di rumah.
Kue havermout (Gambar: thinkstockphotos.com) |
Kue havermout ini berasal dari bahasa Belanda, yaitu ‘Havermoutkoekjes’, kue ini juga dikenal dengan nama kue oatmeal, dengan bahan dasar gandum, membuat kue ini memiliki cita rasa yang gurih dan manis.
Resep Mudah Membuat Kue Havermout
Penasaran dengan sajian nikmat kue kue havermout ini? Di bawah ini akan disampaikan langkah mudah membuatnya, berikut bahan yang dibutuhkan.
Baca juga: Resep Kue Kacang.
Bahan yang dibutuhkan untuk membuat kue havermout, antara lain:
- Susu ½ liter.
- Havermout 80 gram.
- Tepung terigu 80 gram.
- Gula halus 30 gram.
- Mentega 30 gram.
- Vanili 1 buah.
Cara membuat kue havermout, sebagai berikut:
- Mentega dan gula dikocok sampai putih, kemudian masukkan tepung, vanili dan akhirnya masukkan havermout dan garam. Kalau sudah teraduk, bentulah bulat-bulat (jangan terlalu tebal), kemudian garut dengan garpu.
- Letakkan di loyang yang dioles dengan mentega, kemudian bakarlah di oven yang panasnya sedang.
Itu dia sedikit “resep kue havermout”, semoga informasi dan langkah mudah membuat kue havermout ini bermanfaat dan disukai seluruh anggota keluarga khususnya anak-anak.
Belum ada Komentar untuk "Resep Kue Havermout"
Posting Komentar